Alur Pendaftaran Online
1. Pendaftaran Akun:
- Calon siswa mengunjungi website pendaftaran online SMP Arnoldus + KLIK Menu SPMB
- Mengisi formulir pendaftaran akun dengan memasukkan informasi yang diperlukan, seperti nama, NISN, b Alamat, NO.HP,email, dan password.
2. Mengisi Formulir Pendaftaran:
- Calon siswa login ke akun yang telah dibuat.
- Mengisi formulir pendaftaran dengan memasukkan informasi yang diperlukan, seperti biodata, alamat, dan informasi pendidikan sebelumnya.
3. Unggah Dokumen:
Calon siswa mengunggah dokumen-dokumen yang diperlukan, seperti ijazah, akte kelahiran, dan foto.
4. Verifikasi Data:
Calon siswa memverifikasi data yang telah diisi untuk memastikan keakuratan
7. Submit Pendaftaran:
Calon siswa mengirimkan pendaftaran
8. Pengumuman
Calon siswa menunggu pendaftaran Pendaftaran Ulang